Siap Menang Pilwali Kota Malang 2024, DPD PKS Kota Malang Gelar Konsolidasi Pemenangan

Pemilu legislatif telah usai dengan pengumuman hasil rekapitulasi suara oleh KPU RI pada tanggal 20 Maret 2024, namun perhelatan pesta demokrasi lainnya sudah ada di depan mata, yaitu Pemilihan Kepala Daerah Kota/Kabupaten, salah satunya Pilwali Kota Malang. Pemilihan Walikota Malang akan di gelar pada bulan November 2024, oleh karena itu DPD PKS Kota Malang menggelar […]

PKS Gelar Kampanye pada hari pertama Masa Kampanye

Foto Bersama Peserta Kampanye Pemilu

(Malang, 28/11/2023) DPD PKS Kota Malang melakukan kampanye perdana pada hari pertama masa kampanye tanggal 28 November 2023. Ada puluhan Anggota, simpatisan, caleg dan pengurus PKS hadir di Alun – Alun Tugu Kota Malang pada pukul 08.00 dengan membawa puluhan bendera PKS, poster PKS dan Capres Cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar serta umbul – […]

Ada Pelatihan Nata De Coco di Kedungkandang

Malang, 19/11/2017 – Ibu Rustini tampak khusuk, dia sedang menunggu hasil cetakan sarikelapa yang sudah dididihkan supaya menjadi Nata de Coco. Begitu loyang dibuka, ia berteriak senang, Nata de Coco ginuk-ginuk setengah hancur terpampang di depan mata. Itulah sekelumit kisah pembuatan Nata de Coco yang dilaksanakan oleh DPC PKS Kecamatan Kedungkandang. Kegiatan yang dilaksanakan pada […]

RAKORDA PKS KOTA MALANG LAUNCHING RUMAH KHIDMAT

(Malang, 28 Maret 2017) DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Malang mengadakan Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Selasa, 28 Maret 2017. Bertempat di UMM Inn Hotel, Rakor yang diikuti oleh seluruh bidang kerja di DPD Kota Malang berlangsung tertib.  Acara yang dilangsungkan dari pukul 09.00 hingga 17.00 ini dibuka oleh Muhammad Chaerul Kamilin selaku perwakilan DPW […]

Akhir Pekan Bersama PKS; Dari Silaturrahim Sampai Pelatihan Marketing

Malang-Selalu ada kegiatan di PKS. Akhir pekan 19/03/2016 ini misalnya. Tercatat beberapa kegiatan yang dilakukan oleh PKS. PKS DPC Lowokwaru misalnya, DPC ini sedang giat-giatnya melakukan silaturrahim kunjungan ke Ranting (Pengurus PKS di Kelurahan). Ketua DPC PKS Lowokwaru yang baru, Gilang mengatakan kunjungan ini sarana perkenalan dirinya sekaligus program up to date dari PKS. “Ada […]

Panaskan Mesin Partai, Pengurus PKS se-Malang Raya diLantik

Setelah sebelumnya menunjuk Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris Umum dan Bendahara dalam Musyawarah Daerah (Musda), Partai Keadilan Sejahtera Kota Malang menambah laju partainya dengan mengangkat jajaran pengurus se-Malang Raya yang terdiri dari Kabupaten Malang, Kota Malang dan Kota Batu Minggu 07/02/16 di Gedung Kesenian Gajayana Malang.   Dalam pidatonya, Ketua DPW PKS Jawa Timur, Ir.Arif Hari […]

Berbagi Kekaguman Tentang Bunda Yoyoh Yusroh

Berikut kumpulan KulTwit dari @RidlwanJogja. Salah seorang yang dekat dengan Almarhumah Bunda Yoyoh Yusroh. Ijinkan saya berbagi kekaguman pada figur Ibunda Yoyoh Yusroh yg syahid tadi pagi. 1. Saya menemui bu Yoyoh di kampus IIQ, Ciputat untuk buat profil beliau. “Jam 7 pagi tepat ya, saya jam 8 mengajar” ujar #Bunda saat janjian. 2. Kampus […]

Selamat Jalan Bunda Yoyoh Yusroh

Innalillahi wainna ilaihi raajiun…merinding kala mendengar berita duka, stlh ummi nurul F huda, satu lg mujahidah sejati, istri sholihah, ibu y baik, seorg cendekiawan, ummi yoyoh yusroh meninggalkn kita u slamanya…smg smangat dakwahny mjd cambuk bg kita u melanjutkn tongkat estafet dlm da’wah…slamat jalan ummi, surga Allah menanti… (@irzi gunawan azzahra) *** (Detik.Com) – Anggota […]

Salafi Bolehkan Pemilu

Perubahan pemikiran yang dianut komunitas Muslim yang menyatakan diri mereka sebagai pengikut salaf atau Salafi, semakin mencolok pasca terjadinya “Revolusi Mesir”. Bukan hanya mengoreksi ulang pendapat mereka mengenai demonstrasi dan menyampaikan kritik secara terang-terangan kepada penguasa, namun pendapat fiqih yang berkenaan dengan masalah pemilu juga tudak luput dari koreksi. Pada hari Jumat (18/2), sebagaimana dilansir […]