Laris Manis, Paket Sembako dari PKS Habis dalam Hitungan Menit

Malang, 11 Mei 2020 – Prihatin dengan kondisi terkini masyarakat, DPC PKS Kecamatan Sukun Kota Malang turun ke jalan membagikan sembako kepada masyarakat di Kota Malang, khususnya Kecamatan Sukun yang terdampak Covid-19. Bertempat di Jl. Raya Kebonsari no. 18 yang sekaligus merupakan depan Kantor DPC PKS Kecamatan Sukun, kegiatan yang dimulai pukul 16.30 ini rmai […]

Baksos Sembunyi-Sembunyi Tetap Ketahuan

Malang, 4 Mei 2020 – DPC PKS Kecamatan Lowokwaru punya cara unik untuk membagi-bagikan sumbangan dari kader PKS. “Setiap tahun, dalam kegiatan Ramadhan kita selalu ada program bag-bagi sembako untuk warga yang membutuhkan, dananya kami ambilkan dari sumbangan kader PKS di Lowokwaru. Karena program ini sudah rutin, data kami sudah sangat valid tentang keluarga yang […]

Sasar Millenial, PKS Lantik Pengurus di Cafe Stand Up Comedy

Malang, 1 November 2019 – Tepat di hari jumat, bertempat di Kafe Kaveins, Kota Malang, dilangsungkan pelantikan kepengurusan Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kecamatan Blimbing, Kota Malang. Turut hadir Ernanto Djoko, selaku Ketua Umum Dewan Pengurus Daerah (DPD) PKS Kota Malang, Syaiful Ali Fatah, selaku Sekretaris Umum DPD PKS Kota Malang, Asmualik, […]

Sah, Pengurus Ranting PKS se-Lowokwaru Dilantik

Malang, 6 Oktober 2019 – PKS Kecamatan Lowokwaru Kota Malang punya gawe. Hari Ahad 6 Oktober 2019 melantik jajaran pengurus ranting se-Kecamatan Lowokwaru di Amazy Resto Jalan Sigura-gura Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Umum DPD PKS Kota Malang, Ernanto Djoko Purnomo dan Anggota DPRD Kota Malang dari Dapil Lowokwaru, Ahmad Fuad Rahman. Ketua […]

Ada Kerja Bakti di DPC PKS Lowokwaru

Malang, 8 Mei 2018 – Pagi Ahad sejumlah pengurus dan simpatisan PKS Kecamatan Lowokwaru berkumpul. Tidak seperti biasanya, mereka membawa sejumlah peralatan yang “tidak biasa” yaitu cikrak, sapu, alat pel dan lainnya. Terang saja, pagi itu agenda PKS Lowokwaru adalah melakukan kerja bakti. Lokasi yang dipilih adalah Masjid Perahu Jalan Selorejo Kecamatan Lowokwaru. Andi Top selaku […]

PKS-PKB-Gerindra-Perindo antar Pasangan ASYIK ke KPUD

Malang, 10 Januari 2018 – Abah Anton pagi ini tampak berseri-seri. Tepat tanggal 10 Januari 2018 Abah resmi mendaftar ke KPUD Kota Malang sebagai Calon Walikota Malang. Bersama Syamsul Mahmud sebagai calon pendampingnya, Abah memastikan mengantongi rekom dari empat partai, antara lain PKB, PKS, Gerindra dan Perindo. Dukungan ini menguatkan komitmen sebelumnya antara PKB dan […]

Ada Pelatihan Nata De Coco di Kedungkandang

Malang, 19/11/2017 – Ibu Rustini tampak khusuk, dia sedang menunggu hasil cetakan sarikelapa yang sudah dididihkan supaya menjadi Nata de Coco. Begitu loyang dibuka, ia berteriak senang, Nata de Coco ginuk-ginuk setengah hancur terpampang di depan mata. Itulah sekelumit kisah pembuatan Nata de Coco yang dilaksanakan oleh DPC PKS Kecamatan Kedungkandang. Kegiatan yang dilaksanakan pada […]

Tercyduk: Ini Kegiatan Rutin PKS Lowokwaru

Malang, 17/11/2017 – DPC PKS Lowokwaru rupanya punya kegiatan rutin menyapa Warga Kota Malang khususnya di Kecamatan Lowokwaru. Hal tersebut diungkap oleh R.M Syukri, koordinator kegiatan sedekah Jumat PKS Kecamatan Lowokwaru. Dijelaskan Syukri, kegiatan ini berawal dari inisiatif beberapa Kader PKS untuk menyumbang makanan dan kue di mesjid-mesjid terdekat dengan lingkungannya. Lalu muncul ide agar […]

Sobo Tonggo PKS Blimbing

Malang, 11 Juni 2017 – DPC Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kecamatan Blimbing punya program unik, namanya Sobo Tonggo. Menurut Arie Irfan Satyalaksana Ketua PKS Kecamatan Blimbing program ini bertujuan mendekatkan PKS kepada konstituen. “Kami baru saja menempati kantor DPC yang baru. Walaupun statusnya masih ngontrak, tapi perlu di syukuri dan dikenalkan kepada tetangga terdekat,” ujar […]

Serunya Persiapan Sambut Ramadhan PKS Lowokwaru

Malang, 24/05/2017 – Sebentar lagi Ramadhan menjelang. PKS sebagai Partai Dakwah berusaha memaksimalkan syiar islam kepada masyarakat, khususnya Kota Malang. RM Syukri selaku Ketua Panitia Ramadhan PKS Kecamatan Lowokwaru mengungkapkan, DPC-nya memiliki banyak kegiatan keagamaan agar Ramadhan kali ini berkesan. “Kami ada kegiatan Buka Puasa Bersama, Kajian Bersama Ustad, Pawai Sambut Ramadhan, berbagi Hadiah Ramadhan […]